Operasi Mulut Menonjol Tanpa Kawat Gigi adalah?
Operasi mulut menonjol tanpa kawat gigi adalah metode operasi untuk pasien demi pengaturan gigi yang lebih baik. Setelah pencabutan gigi, sisa ruangan yang terbentuk setelah operasi akan dirapikan kembali dengan pengobatan laminate.
Memiliki kelebihan berupa: tidak membutuhkan waktu sekitar 6 bulan tambahan setelah operasi untuk pemasangan kawat gigi sehingga dapat memberikan hasil operasi yang sempurna.

1. Periode pengobatan yang singkat
Tidak perlu memasang kawat gigi, waktu pengobatan menjadi singkat
2. Nyaman tanpa rasa sakit
Tanpa rasa sakit dan ketidaknyamanan pengobatan dengan kawat gigi
3. Senyum yang indah
Tanpa alat perbaikan apapun di mulut, dapat membentuk senyum yang indah
Perbedaan operasi penonjolan mulut dengan dan tanpa kawat gigi
Tidak terdapat banyak perbedaan pada metode operasi, seperti banyaknya tulang gusi yang dipindahkan atau gabungan gigi.
Namun, terdapat perbedaan antara perlunya pemasangan kawat gigi yang di sesuaikan pada kondisi gigi setelah operasi.
Operasi Mulut Menonjol |
Kategori |
Operasi Mulut Menonjol |
Operasi mulut menonjol |
Cara Operasi |
Operasi mulut menonjol |
Pemasangan kawat gigi |
Pemasangan |
Pengobatan dengan laminate |
Membutuhkan banyak |
Pemindahan |
Membutuhkan sedikit |
Tidak berpengaruh pada bentuk |
Kondisi Gigi |
Kondisi gabungan |
Berguna untuk penonjolan |
Banyaknya |
Berguna untuk penonjolan |
Laminate adalah?
Laminate adalah lapisan tipis, menyerupai kawat gigi, yang menghapus sedikit lapisan luar gigi dan melapisinya dengan lapisan PORCELAIN.


Kelebihan dari Laminate
- Menciptakan senyum yang lebih indah sempurna dengan mengatur barisan gigi tertata rapi
- Menyamakan perbedaan warna gigi yang saling berdekatan.
- Memutihkan gigi yang menguning dalam waktu yang lama karena antibiotik atau karena merokok.
- Jumlah gigi yang dicabut hanya sedikit sehingga dapat menyelesaikan masalah dengan cepat dan mudah
- Memiliki tingkat ketebalan yang mirip dengan lapisan enamel gigi biasa sehingga terlihat natural.
Ruang yang terbentuk setelah pencabutan premolar adalah sekitar 7~9mm, pemindahan mulut yang menonjol ke belakang diputuskan berdasarkan panjang penonjolan mulut pasien dan penelitian penonjolan 3D dengan jelas.
Saat melakukan upaya pendorongan mulut yang menonjol ke belakang, jika panjang penonjolannya hanya sedikit maka kemungkinan terjadinya rongga tidak bergigi (ompong) cukup besar.
Dalam hal ini, sesuai dengan perencanaan sebelumnya, bagian yang tidak terisi setelah pendorongan mulut ke belakang akan diisi dengan laminate.
Dengan melakukan operasi bersama para ahli tulang wajah di id SMART Center mulut menonjol milik Rumah Sakit Operasi Plastik id yang memiliki pengalaman dan keterampilan khusus, dapat menciptakan hasil operasi tanpa cacat dan kerusakan apapun dengan pengaturan gigi dan gabungan yang harmonis sehingga memberikan efek yang dramatis walau tanpa kawat gigi.
Operasi mulut menonjol tanpa kawat gigi adalah metode operasi yang mengutamakan kenyamanan pasien agar dapat mengurangi rasa sakit.
Kelebihan dari Operasi Mulut Menonjol Tanpa Kawat Gigi
Penyempurnaan yang cepat tanpa kawat gigi
Tidak diperlukan pemasangan kawat gigi setelah operasi sehingga waktu pengobatan menjadi singkat
Nyaman, tanpa rasa sakit!
Senyum yang indah tanpa rasa sakit dan ketidaknyamanan estetika karena kawat gigi
Mudah dan tidak rumit!
Tidak perlu berkunjung kembali untuk konsultasi kawat gigi, menghemat waktu pasien.
Informasi Operasi

Durasi
2 jam

Metode Bius
Bius total

Rawat Inap
1 hari rawat inap

Pelepasan Jahitan
Sekitar 2 minggu setelah operasi

Periode Pemulihan
Dapat beraktivitas normal setelah 2 minggu – 1 bulan